Porprov Sulsel XVII/2022, Dandim 1421/Pangkep Letkol Inf Hengky Vantriardo: Inpeksi kesiapan Pelayanan untuk Atlit Biar Nyaman dan Siap Bertarung

    Porprov Sulsel XVII/2022, Dandim 1421/Pangkep Letkol Inf Hengky Vantriardo: Inpeksi kesiapan Pelayanan untuk Atlit Biar Nyaman dan Siap Bertarung
    Dandim 1421 /Pangkep Letkol Inf Hengky Vantriardo SE MM. M Han.

    SINJAI - Dandim 1421/Pangkep Letkol Inf Hengky Vantriardo SE MM M.Han yang kini berada di Kabupaten Sinjai, Kamis (20/10/2022) saat dihubungi lewat selulernya mengatakan bahwa kami lakukan Inpeksi kesiapan pelayanan untuk Atlit biar nyaman dan siap bertarung

    Menurutnya bahwa para peserta atlit Pangkep yang kini sudah berada di Kabupaten Sinjai dan Bulukumba untuk mengukuti Pekan Olahraga Provinsi Sulawesi Selatan 2022

    Untuk itu kami hadir memberikan semangat agar para peserta atlit kita semakin bersemangat dalam meraih prestasi sesuai target yang diharapkan.

    Dia menjelaskan bahwa Pekan Olahraga Provinsi Sulawesi Selatan XVII atau Pekan Olahraga Provinsi Sulawesi Selatan 2022 atau disingkat Porprov Sulsel XVII/2022 adalah pesta olahraga multi event empat tahunan skala regional antar kabupaten/kota di Provinsi Sulawesi Selatan.

    Pada tahun  ini digelar  dua kabupaten, yaitu  Kabupaten Sinjai dan Kabupaten  Bulukumba pada 22–30 Oktober 2022.Penetapan tuan rumah penyelenggara Porprov Sulsel XVII/2022 Sinjai-Bulukumba,

    Dandim 1421/ Pangkep yang saat ini berada di Kabupaten Sinjai mengatakan bahwa  Porprov Sulsel XVII/2022 ini mengangkat tema Kolaboratif dan Sinergitas Porprov XVII Menuju Puncak Prestasi Olahraga Sulsel Andalan.

    Para atlet dari Pangkep akan berlaga pada pesta olahraga Porprov Sulsel XVII/2022 dengan mengikuti  cabang olahraga dan Insyaallah doakan dan beri dukungan semoga kontingen Pangkep semakin bersemangat dalam  mengikuti pesta olah raga ini dan dapat meraih prestasi.Aamiin. ( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Tingkatkan Kualitas Pendidikan, Wabup Lantik...

    Artikel Berikutnya

    Musrenbang Desa Mangilu, Satria Hasan Sammana:...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu
    Hendri Kampai: Kenapa Lapor Lagi? Emangnya Kantor Pajak Kerja Apa?
    Lahirkan Desa Sehat dan Bersih, Tiga Pilar Desa Patallassang Kerjasama  Kerahkan Pemuda Gelar Pembersihan  Lingkungan
    Pesan Bupati Pangkep Muhammad Yusran terhadap Calon Kades  Terpilih: Kelola Dana Desa untuk Kepentingan Warganya
    Pelantikan Kades Terpilih, Kabid PMD Pangkep Muh Rian: Rencananya Pelantikan 19 Desember 2022
    Peringati Maulid Nabi Besar Muhammad Saw, Pengurus OSIS MTsN  Marang Ucapkan Terima Kasih
    Sambutan Meriah Warga Pangkep untuk Pasangan Calon Nomor Satu MYL-ARA
    Sambutan Meriah Warga Pangkep untuk Pasangan Calon Nomor Satu MYL-ARA
    Paslon MYL-ARA Disambut Meriah oleh Warga Bontolangkasa, Minasatene
    Program Pro-Rakyat, Mantan Bupati Pangkep Dua Priode  Syamsuddin Hamid Dukung Pasangan MYL-ARA
    Peringati Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2024, SMA 3 Pangkep Gelar Upacara Bendera
    Peringati Hari Sumpah Pemuda, Kepsek Syahruddin Rahmat:  SMKN 1 Pangkep Bersama  KKN- PPL  Terpadu UNM Gelar Student Fest
    Bangun Silaturahmi dan Kebersamaan,  Bupati Pangkep Muhammad Yusran Lalogau dan Forkopimda Pangkep Gelar  Buka Puasa Bersama Masyarakat di Rujab Bupati
    Berbagi di Bulan Ramadan, Pengurus PGRI Kecamatan Labakkang Serahkan Bantuan di Panti Asuhan Hudayah Mawaddah Warahma di Labakkang
    Semarak Peringatan HUT RI ke 79 di Pangkep, Kecamatan Tondong Tallasa Raih Juara Satu Shalawat Badar dan Pemandi Mayat
    Pantau Situasi Di Wilayah Hukum Polres Labakkang, Unit Patroli Polsek Labakkang Lakukan Patroli Blue Light
    Kapolda Sulsel Irjen Pol Rian R Djajadi Beserta Forkominda Pantau Situasi Kamtibmas Malam Natal Tahun 2023 Di Makassar

    Ikuti Kami